Buku Biomekanik Klinis mengkaji tentangKemampuan pemeriksaan terkait permasalahan gerak dan fungsi tentunya perlu memahami komponen dan sistem gerak. Keluhan terkait bagian tubuh yang memungkinkan disebabkan atau bahkan menimbulkan masalah di bagian tubuh lainnya, dapat diketahui dengan memahami komponen gerak dan sistem yang saling terkait pada tubuh. Selain itu, tentunya untuk menyusun program peningkatan kemampuan gerak pada klien/pasien juga membutuhkan pemahaman komprehensif terkait biomekanika pada tubuh manusia. Buku ini membahas dasar biomekanik (struktur penyusun dan gerakan), penjelasan konsep kinetik dan kinematik di tiap anggota gerak dan batang tubuh, proses berjalan, serta pembahasan beberapa problematika yang akan dihadapi di dunia praktik klinis fisioterapi. Selain itu, buku ini juga disertai contoh soal sebagai bahan pengayakan setiap materi.
Penulis
Arif Pristianto, SSt.FT., Ftr., M.Fis.
Suryo Saputra Perdana, S.Fis., M.Sc(PT).
Spesifikasi Buku
Jenis Cover : Soft Cover
ISBN : 978-602-361-535-3
Ulasan
Belum ada ulasan.